Profil Terlengkap Uyaina Arshad (Host Dangdut Academy Asia 4): Masa Kecil Dan Keluarga, Agama, Usia, Pendidikan, Pekerjaan, Perjalanan Karier, Akun Instagram, Hingga Foto Terbarunya!


Profil Terlengkap Uyaina Arshad (Host Dangdut Academy Asia 4) – Berapa usia Uyaina Arshad? Bagaimana perjalanan karier Uyaina Arshad di dunia entertaiment? Dimana Uyaina Arshad kuliah? Apa pekerjaan Uyaina Arshad di Malaysia? Masa kecil dan keluarga Uyaina Arshad? Itulah serangkaian pertanyaan tentang gadis berhijab asal Malaysia, Uyaina Arshad.
Untuk menjawab pertanyaan di atas, berikut adalah Biodata Terlengkap Uyaina Arshad:
Masa Kecil Dan Keluarga Uyaina Arshad:
Uyaina Arshad lahir di Kuala Kangsar (Perak),pada tanggal 16 November 1992. Itu artinya usia Uyaina Arshad saat ini adalah: 26 tahun. Nama asli atau nama lengkap Uyaina Arshad  adalah: Shaidatul Naseha Uyaina. Ayah Uyaina Arshad merupakan seorang diving dan telah meninggal saat usianya 5 tahun, sedangkan Ibu Uyaina Arshad bernama: Siti Noor Farah yang sepeninggal suaminya harus pontang panting membesarkan anak-anaknya.

Uyaina Arshad sendiri merupakan anak bungsu atau anak terakhir dari empat bersaudara. Kakak pertama dan keduanya adalah laki-laki, dan kakak ketiganya perempuan.
Bagaimana masa kecil Uyaina Arshad? Seperti disebutkan di atas, di usia yang masih belia Uyaina Arshad harus merasakan kehilangan sang Ayah yang meninggal saat bertugas. Saat tubuh Ayahnya di angkat dari laut, badan sang Ayah sudah membiru. Tentu pengalaman ini membekas di hati seorang Uyaina Arshad yang membuatnya menyanyangi sang Ibu sampai saat ini karena telah membesarkan dirinya seorang diri.
Agama Uyaina Arshad:
Agama Uyaina Arshad adalah: Islam
Foto Dan Gambar Uyaina Arshad:

Perjalanan Karier Uyaina Arshad:
Uyaina Arshad dahulu pernah mencicipi menjadi pelayan restoran. Ia ingin tahu bagaimana mencari uang dari hasil jerih payahnya sendiri. Pengalaman tidak menyenangkan pernah di alaminya, karena saat bertugas ia tidak sengaja menjatuhkan gelas kepada pelanggannya. Semasa kuliah, Uyaina Arshad sangat aktif di pentas teater dan pada tahun 2015 ia pernah menjadi pemenang Nona Manis, sejenis ajang pencarian bakat populer di Malaysia.
Ia juga pernah mengikuti pertandingan musik dan berhasil keluar sebagai pemenang. Lalu dari kemenangan tersebut ia diangkat menjadi host di acara musik di sebuah stasiun televisi. Hingga akhirnya ia aktif menggeluti dunia penyiaran televisi dan bersinar ketika menjadi Host Nona dan Wanita Hari Ini (WHI).
Nama Uyaina Arshad makin menanjak sejak ia menjadi host Dangdut Academy Asia 4. Sebuah ajang bergengsi tingkat Asia. Awalnya ia sempat takut menjalani sebagai Host DAA 4, dikarenakan melihat host lain yang mempunyai jam terbang yang tinggi, serta minder melihat juri dan komentantor yang sudah legend. Tapi, sejenak kemudian ia berpikir bahwa ia dipercaya oleh pihak Indosiar sebagai Host itu artinya ia mampu dan ia berpikir kalau pihak Indosiar percaya mengapa ia tidak percaya pada dirinya sendiri.
Pendidikan Uyaina Arshad:
Uyaina Arshad pernah menempuh pendidikan di Universiti Of malaya dengan gelar sarjana Muda Undang-Undang
Akun Instagram Uyaina Arshad:
@Uyainaarshad
Pekerjaan Uyaina Arshad:
Selain sebagai Host ternama di Malaysia, Uyaina Arshad rupanya juga seorang pengusaha dan pengacara muda. Baca Juga: Benarkah Rina Nose Pindah Agama? Apa Agama Rina Nose Sekarang? Ini Dia Jawabannya!
Loading...

Subscribe to receive free email updates: